Jasa Pendaftaran Merek Dagang

Rp 4.500.000

Untuk bisa mendaftarkan merek dagang ini, ada beberapa tahapan yang harus dilalui. Mulai dari penelusuran merek, menyiapkan berkas persyaratan, hingga tahap pengajuan. Tahap pengajuan ini pun membutuhkan beberapa proses lanjutan, yang meliputi tahap pemeriksaan formalitas  dan subtantif, pengajuan keberatan (jika diperlukan), hingga akhirnya merek dagang disetujui dan bisa berada dalam daftar umum merek.

 

Bagi yang tidak memiliki cukup waktu untuk mengurusi semua tahapan tersebut, Anda bisa memanfaatkan jasa pendaftaran merek dagang yang kini juga telah tersedia di dunianotaris.com. Tanpa perlu ribet, dijamin produk Anda telah terdaftar di Direktorat Jenderal HKI.

Deskripsi

Satu hal penting yang tidak boleh dilupakan oleh para pebisnis dan pengusaha adalah mendaftarkan merek dagang. Mengapa hal ini perlu? Tak lain, demi menjaga orisinalitas serta hak paten dari produk yang Anda ciptakan. Anda tentu tidak ingin karya atau produk tersebut ditiru dan diakui oleh perusahaan lain, bukan? Karenanya, Anda wajib mendaftarkan merek dagang di Direktorat Jenderal Hak Kekayaan Intelektual (HKI).

 

Untuk bisa mendaftarkan merek dagang ini, ada beberapa tahapan yang harus dilalui. Mulai dari penelusuran merek, menyiapkan berkas persyaratan, hingga tahap pengajuan. Tahap pengajuan ini pun membutuhkan beberapa proses lanjutan, yang meliputi tahap pemeriksaan formalitas  dan subtantif, pengajuan keberatan (jika diperlukan), hingga akhirnya merek dagang disetujui dan bisa berada dalam daftar umum merek.

 

Bagi yang tidak memiliki cukup waktu untuk mengurusi semua tahapan tersebut, Anda bisa memanfaatkan jasa pendaftaran merek dagang yang kini juga telah tersedia di dunianotaris.com. Tanpa perlu ribet, dijamin produk Anda telah terdaftar di Direktorat Jenderal HKI.

 

Ulasan

Belum ada ulasan.

Jadilah yang pertama memberikan ulasan “Jasa Pendaftaran Merek Dagang”

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *